Menu ini digunakan untuk menginputkan jadwal absensi setiap pegawai dalam waktu 1 bulan. Anda bisa mengatur kapan jadwal masuk, libur dan cuti.
Cara Penggunaan : #
Tambah Data #
- Klik tombol
- Lalu akan muncul form tambah jadwal absensi
- Nama Pegawai : inputkan nama pegawai anda
- Periode : pilih bulan apa yang mau anda berikan jadwal
- Jadwal Shift terhubung dengan menu Data Jadwal Shift, jadi jika anda ingin menginputkan Jadwal Shift baru, silahkan inputkan di menu Data Jadwal Shift
- Berikut adalah contoh jadwal absensi pegawai apotek
- Setelah itu untuk menyimpan datanya, klik tombol
- jika berhasil akan muncul notifikasi seperti dibawah :
Toleransi Keterlambatan #
Anda bisa mengatur toleransi keterlambatan pegawai, jadi pegawai tidak dihitung terlambat jika masih dalam waktu toleransi keterlambatan
Ubah Data #
- Klik tombol
pada data yang mau anda ubah
- Lalu akan muncul form ubah jadwal absensi dan anda bisa mengubah datanya
- Silahkan anda ubah datanya, setelah selesai klik tombol
- jika berhasil akan muncul notifikasi seperti dibawah :